TUGAS PENDAHULUAN 2
MODUL 3
Percobaan 3, Kondisi 4
Buatlah rangkaian seperti pada gambar percobaan 3.a, ganti probe dengan LED biasa.
2. Alat dan Bahan [Kembali]
- IC 74193
- IC 74192
- LED-Yellow
- Switch SPDT
- VCC
- Ground
3. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]
4. Video Simulasi [Kembali]
5. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]
Rangkaian di atas merupakan rangkaian Synchronous Binary Counter ataupun Counter Biner Sinkron.
Pada percobaan ini digunakan 2 buah IC , keduanya merupakan IC counter sinkron. Sinkron berarti mereka dapat menampilkan hasil output yang sama dan sinkron dengan inputannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar